Minggu, 14 Maret 2010

Cara mengubah template blog

Seringkali bagi para blogger pemula ( seperti saya ) saat awal-awal membuat blog sesalu menggunakan template gratis yang sudah disediakan blogger.com. Hal ini juga sering membuat kita bosan dan merasa blog kita kurang menarik saat dilihat oleh pengunjung blog. Tetapi sekarang saya sudah bisa mengatasi hal tersebut. Meskipun saya blogger pemula saya sudah menemukan cara paling mudah untuk mengubah template blog. Awalnya sih sulit bahkan saya membutuhkan waktu berjam-jam. Nah sekang caranya begini.
1) Teman - teman harus download terlebih dahulu template blog yang akan dipakai
2) Log In di Blogger.com
3) Pilih Tata Letak -->  Edit HTML
4) Upload template blog yang sudah teman-teman download pakai browse kemudian unggah
5) jika teman-teman ingin mempertahankan template blog yang baru langsung aja

Tetapi jika teman-teman ingin merubah kembali template blog yang lama maka teman-teman harus mendownload seluruhnya template lama terlebih dahulu.

Mudahkan!

kalau teman-teman bingung cari template untuk blog tinggal akses aja kesitus ini langsung klik aja

www.btemplates.com

disini banyak template gratis dan bagus-bagus untuk menggantikan template blog teman-teman.

SELAMAT MENCOBA DAN SEMOGA SUKSES YA!!!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar